Tegangan dalam rangkaian
Pada gambar diagram nilai total resistansi = 30 ohm.
Arus yang mengalir adalah 30 volt/30 ohm = 1 amp.
Demikian halnya arus yang melewati resistor 5 ohm adalah 1 amp.
Oleh karena itu tegangan yang melewati resistor 5 ohm adalah 1 amp x 5 ohm = 5 volt.
Sama dengan tegangan yang melewati R2 adalah 10 volt.
Tegangan yang melewati R3 adalah 15 volt.
Jika kita menjumlahkan tiga tegangan-nya 5 + 10 + 15 = 30 volt.
Hal ini sama dengan tegangan pada baterai.
Sumber: Hobby Projects